Jenis makanan yang harus di hindari penderita diabetes

Makanan merupakan kebutuhan pokok bagi tubuh manusia.  di jaman modern seperti sekarang ini, banyak beredar jenis-jenis makanan yang super instan dan kehadirannya sulit  terkontrol. Hal ini membuat resah sebagian masyarakat, terutama penderita diabetes yang memang harus teliti memilih jenis makanan yang di anjurkan, dan jenis-jenis makanan yang harus di hindari penderita diabetes guna untuk mencegah terjadinya komplikasi.

Jenis makanan yang harus di hindari penderita diabetes

Berikut ini adalah jenis-jenis makanan yang harus di hindari penderita diabetes seperti:
1.Hindari atau kurangi makanan berkolestrol seperti:
-hati, kerang, jantung, otak, limpa, lemak hewan, keju, mentega dan kuning telur.

2.Hindari makanan yang di awetkan dengan gula seperti:
-buah kaleng, pisang sale, manisan dll

3.Hindari penggunaan garam berlebih
-cukup 1/5 sendok teh perhari.

4.Hindari minuman bersoda atau vetsin
5.Hindari makan buah yang berlebihan
6.Hindari dan kurangi gorengan
-jika ingin makan gorengan sebaiknya gunakan minyak tak jenuh misalnya:
-minyak kedelai, biji bunga matahari, kacang atau minyak jagung

7.Produk gula murni seperti:
-madu, coklat, gula-gula, kue kue manis, dan sirop
-sebaiknya gunakan pemanis buatan misal espartam, sakarin, sorbitol dan frukosa

Makanan yang baik di konsumsi penderita diabetes adalah:
a.kaya serat seperti sayur-sayuran
b.buah-buahan tapi tidak berlebihan
c.jagung, dan jenis umbi-umbian
d.sebaiknya makan-makanan yang di proses dengan perebusan, pemanggangan, atau di bakar.

Penderita harus memperhatikan kandungan protein, karbohidrat, lemak,vitamin, mineral dan serat, selain itu yang wajib di perhatikan adalah perbandingan naiknya gula darah setelah mengkonsumsi makanan tertentu (indeks glikemik) di bandingkan dengan (glukosa) pembanding standar.

Indeks glikemik yang rendah akan menurunkan total kolestrol, gula darah yg trlalu tinggi, dan trigliserida. Hal ini bertujuan untuk mengontrol agar terhindar dari komplikasi jangka panjang.
Bahan makanan yg rendah indeks glikemiknya yaitu, kentang ,nasi, sawo, jeruk kalimantan, roti dan pepaya lokal.


0 Response to "Jenis makanan yang harus di hindari penderita diabetes"

Post a Comment